Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober 11, 2024

Polri Gladi Bersih Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pelantikan Presiden

Gambar
Dutawartanews.com : Polri menggelar gladi bersih apel gelar pasukan dalam rangka pengamanan pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. Gladi bersih ini dilakukan di Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat (Jabar). Apel gelar pasukan bertujuan memastikan kesiapan Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) guna mendukung kelancaran pengambilan sumpah Presiden dan Wakil Presiden terpilih. Sesuai jadwal KPU, pelantikan tersebut dilaksanakan 20 Oktober 2024  Mako Brimob Kelapa Dua, Jumat (11/10/2024), gladi bersih dipimpin Astamaops Polri, Komjen Verdianto Iskandar Bitticaca. Nampak pejabat utama Polri lainnya yakni Dankor Brimob Komjen Imam Widodo, Asisten Kapolri bidang SDM Irjen Dedi Prasetyo, Kadensus 88 Antiteror Polri Irjen Sentot Prasetyo, Kapusdokkes Polri Irjen Asep Hendradiana, dan Kakorlantas Polri Aan Suhanan. Total ada 7.000 personel pasukan," kata Irjen Dedi di lokasi. Di Lapangan Apel Korps Brimob ...

Polres Nganjuk Terima Kunjungan perwakilan Siswa PAUD dan SD Negeri se-Kabupaten Nganjuk

Gambar
  Nganjuk Dutawartanews.com – Kapolres Nganjuk, AKBP Siswantoro, S.I.K., M.H., membenarkan bahwa Polres Nganjuk hari ini (Kamis, 10/10/2024) telah menerima kunjungan tak kurang dari 800 perwakilan siswa PAUD dan SD Negeri se-Kabupaten Nganjuk. Acara berlangsung mulai pukul 07.30 hingga 11.00 WIB di Mapolres Nganjuk. AKBP Siswantoro menyebutkan bahwa kedatangan siswa PAUD dan SD Negeri se-Kabupaten Nganjuk ini adalah bagian dari program edukasi Polres Nganjuk yang bertujuan mengenalkan anak-anak pada peran dan tugas kepolisian sejak dini.  Kegiatan ini dirancang untuk meningkatkan pemahaman siswa terhadap pentingnya kedisiplinan dan keselamatan dalam berlalu lintas, serta memperkenalkan mereka pada upaya pencegahan tindakan bullying di lingkungan sekolah,” ujar AKBP Siswantoro.  Kapolres berharap melalui kunjungan ini, para siswa dapat memahami bahwa polisi bukan hanya penegak hukum, tetapi juga sahabat masyarakat yang peduli terhadap kesejahteraan dan keamanan publik. Be...