Postingan

Menampilkan postingan dari Mei 4, 2025

Parade Seni Jaranan Semarakkan HUT Nganjuk ke 1088

Gambar
NGANJUK, dutawartanews.com  - Parade Seni Jaranan di Kabupaten Nganjuk dalam rangka peringati Hari Jadi ke 1088 Kabupaten Nganjuk (04.05.2025).  Pemberangkatan parade Seni jaranan tersebut dimulai sejak pukul 08.00 Wib hingga selesai, dengan start Stadion Anjuk Ladang dan finish di alun alun Nganjuk. Diberangkatkan langsung okeh bupati Nganjuk Marhaen Djumadi di dampingi wakilnya Tri Hendy Cahyo  Saputro , Forpimda dan kepala OPD Kabupaten Nganjuk, minggu ( 04/05/2025)  Parade ini diikuti sebanyak 78 grup Seni jaranan dan tergabung menjadi satu dengan sebutan Paguyuban Jaranan Nganjuk " PAJANG " yang ada di Kabupaten Nganjuk.  Bupati Nganjuk mengatakan, " Parade Seni Jaranan ini dalam rangka memperingati hari Jadi " NGANJUK " ke 1088. dengan tujuan Melestarikan dan menjaga Budaya dari leluhur, dan memberi wadah atau tempat kepada para seniman untuk melestarikan budaya di Kab. Nganjuk, "Ujarnya.  "Di sini kami menyebutkan "Nganjuk Njaran" ka...

Patroli R2 Kebangsaan dan Bhakti Sosial, Kapolres Nganjuk Serahkan Bansos di Berbek dan Sawahan

Gambar
NGANJUK, dutawartanews.com – Kapolres Nganjuk AKBP Henri Noveri Santoso, S.H., S.I.K., M.M., memimpin kegiatan Patroli R2 Kebangsaan sekaligus Bhakti Sosial dengan menyambangi dua wilayah, yakni Kecamatan Berbek dan Sawahan.  Kegiatan yang berlangsung pada Sabtu, 3 Mei 2025 ini diisi dengan pembagian bantuan sosial (bansos) kepada warga lanjut usia.  Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara Polri dan masyarakat melalui patroli sambang desa serta kepedulian sosial. Uniknya, kegiatan ini juga melibatkan komunitas trail sebagai mitra dalam menjangkau medan-medan pedesaan yang sulit diakses kendaraan biasa.  “Melalui kegiatan ini, kami ingin menunjukkan bahwa Polri hadir di tengah masyarakat, tidak hanya dalam menjaga keamanan, tetapi juga memberikan kepedulian nyata kepada warga yang membutuhkan,” ujar AKBP Henri.  Bantuan sosial diserahkan langsung oleh Kapolres Nganjuk bersama Wakapolres Kompol Andria Diana Putra, S.E., M.H., para PJU Polres Nganjuk, K...

Polres Nganjuk Lakukan Fogging Disinfektan dan DBD, Wujudkan Lingkungan Kerja yang Sehat

Gambar
NGANJUK, dutawartanews.com  – Polres Nganjuk melalui Sidokkes melaksanakan kegiatan fogging disinfektan dan pengasapan anti DBD di area Asrama dan Mako Polres Nganjuk.  Kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu, 3 Mei 2025, mulai pukul 06.00 WIB hingga selesai, guna memutus rantai penyebaran virus, bakteri, serta nyamuk penyebab Demam Berdarah Dengue (DBD). Langkah ini merupakan bentuk pencegahan dini terhadap potensi penyebaran penyakit, sekaligus upaya menjaga kesehatan personel dan keluarga besar Polres Nganjuk di lingkungan tempat tinggal dan kerja. Kapolres Nganjuk AKBP Henri Noveri Santoso, S.H., S.I.K., M.M. mengatakan, kegiatan ini menjadi bagian dari komitmen institusi untuk menjaga kebersihan dan kenyamanan lingkungan Polres secara menyeluruh. “Fogging ini penting dilakukan secara berkala, mengingat cuaca dan kondisi lingkungan sangat berpengaruh terhadap berkembangnya penyakit. Kami ingin seluruh anggota dan keluarganya merasa aman dan sehat saat berada di lingkungan Pol...