Postingan

Menampilkan postingan dari Mei 5, 2025

Apel Jam Pimpinan "Kapolres Puji Kinerja Anggota Amankan Kegiatan Tanpa Ekses"

Gambar
  NGANJUK, dutawartanews.com - Kapolres Nganjuk AKBP Henri Noveri Santoso, S.H., S.I.K., M.M. memimpin langsung Apel Jam Pimpinan di Lapangan Apel Polres Nganjuk, Senin (5/5/2025). Apel ini diikuti oleh Wakapolres, Pejabat Utama, para Kapolsek, personel Polres dan Polsek jajaran, serta ASN Polri. Apel Jam Pimpinan digelar sebagai bentuk konsolidasi dan evaluasi terhadap pelaksanaan tugas, sekaligus sarana komunikasi langsung dari pimpinan kepada anggota. Dalam arahannya, Kapolres menyampaikan apresiasi atas kinerja personel dalam menjaga stabilitas kamtibmas di wilayah hukum Polres Nganjuk. “Saya sangat mengapresiasi dedikasi rekan-rekan semua. Pengamanan kegiatan masyarakat berskala besar seperti pengesahan warga baru perguruan pencak silat, peringatan May Day, hingga rangkaian Hari Jadi Kabupaten Nganjuk ke-1088, seluruhnya berjalan aman dan lancar tanpa ekses horizontal,” ujar AKBP Henri. Kapolres menambahkan, kecepatan personel dalam menangani gangguan kamtibmas dan menyelesai...

Siswa SMKN 1 Lengkong, Belum Lulus sudah di-Rekrut Perusahaan Industri

Gambar
NGANJUK, dutawartanews.com - 48 Siswa  SMKN 1 Lengkong Kabupaten Nganjuk, berhasil mendapatkan peluang kerja di perusahaan PT. Indoprima Gemilang. Meski pun belum dinyatakan lulus sekolah, Mereka dipastikan lulus langsung kerja setelah menjalani tes rekrutmen jauh hari sebelum Ujian Nasional dan dinyatakan layak bekerja sesuai dengan bidang keahlian masing-masing. Humas SMKN 1 Lengkong "Dika Wahyu" Menyampaikan, Melalui Bursa Kerja Khusus (BKK). Sebanyak 48 Siswa telah direkrut oleh Perusahaan PT. Indoprima Gemilang, Kabupaten Nganjuk, murid  yang telah di rekrutmen diantarnya dari jurusan  TJKT ,TAV ,DPIB, TEI, TKR. Kami selalu mendukung siswa-nya agar mendapat pekerjaan sesuai keahliannya. dan selalu menjalin kerja sama dengan berbagai perusahaan, dengan melakukan rekrutmen melalui Memorandum of Understanding (MOU) sehingga siswa yang potensial bisa mendapatkan pekerjaan."tambahnya" Sekolah juga akan selalu berusaha untuk memberikan yang terbaik untuk siswa-siswi...

Bongkar Arena Sabung Ayam di Bagor, Polisi Bergerak Cepat Tindaklanjuti Aduan Warga

Gambar
NGANJUK, dutawartanews.com – Menindaklanjuti laporan masyarakat, jajaran Polsek Bagor membongkar arena yang diduga digunakan untuk perjudian sabung ayam di pekarangan kosong wilayah Desa Sugihwaras, Kecamatan Bagor, Kabupaten Nganjuk, Minggu (4/5/2025). Langkah ini dilakukan sebagai bentuk respon cepat terhadap keresahan warga yang melaporkan adanya aktivitas perjudian di wilayah tersebut. Kapolres Nganjuk AKBP Henri Noveri Santoso, S.H., S.I.K., M.M. menyatakan apresiasinya atas gerak cepat jajarannya dalam menindaklanjuti laporan masyarakat. "Kami tidak akan mentoleransi segala bentuk perjudian. Segala aktivitas yang meresahkan masyarakat akan ditindak tegas sesuai hukum yang berlaku," tegasnya. Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolsek Bagor AKP Sugino, S.H., bersama Kanit Reskrim dan empat anggota lainnya.  Mereka bergerak ke lokasi usai apel pengarahan pada pukul 16.30 WIB dan mendapati tempat yang diduga menjadi arena sabung ayam dalam keadaan kosong. "Saat dilakuka...